Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017

Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017 - Hallo sahabat Pintar Investasi , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Edukasi Bitcoin, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017
link : Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017

Baca juga


Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017

Bagi yang sudah terbiasa jual beli bitcoin atau biasa di sebut dengan trading bitcoin pasti sudah tidak asing dengan kata-kata yang dilontarkan saat trading. Kita tahu bahwa di platform trading online disediakan fitur chatroom untuk mengobrol secara massal dan pasti ada-ada saja yang mengeluarkan kata-kata yang sulit dipahami kala itu terutama bagi pemula yang baru terjun. 

Contoh-nya seperti kata-kata "DUMP dong coin nya biar ane bisa beli banyak nih", maksud dari kata-kata tersebut adalah meminta seseorang untuk menjual sejumlah bitcoin mereka sehingga harga mengalami penurunan dan member yang lain bisa membeli bitcoin dengan harga yang murah.

Itu hanya satu dari sekian kata-kata yang sering di lontarkan di chatroom, masih banyak kata-kata atau istilah lainnya dalam trading bitcoin. Berikut akan saya berikan list istilahnya

Istilah-Istilah dalam Trading Bitcoin

  1. ALTCOIN = Mata uang digital lain selain bitcoin, contohnya eth, ltc, dash dan sebagainya
  2. ASHDRAKED = Situasi dimana sobat kehilangan semua uang
  3. BAGHOLDER = Seseorang yang membeli bitcoin dalam jumlah banyak dan berharap bisa menghasilkan keuntungan yang banyak dimasa mendatang
  4. BEAR/BEARISH = Pergerakan harga negatif atau turun
  5. BULL/BULLISH = Pergerakan harga positif atau naik
  6. DILDO = Pergerakan candle menurun (merah ) yang panjang.
  7. DUMP = Menjual coin
  8. DUMPING = Pergerakan harga kebawah
  9. DYOR = Lakukan analisamu sendiri
  10. FA = Analisis fundamental
  11. FOMO = Takut Hilang (Koin memompa dan Anda merasakannya akan memompa lebih banyak, jadi Anda membelinya dengan tinggi)
  12. FUD = Takut Ketidakpastian & Keraguan
  13. HODL = Tunggu / Tahan posisi
  14. JOMO = Joy Of Missing Out
  15. LONG = Posisi bull margin
  16. MCAP = Kapitalisasi Pasar
  17. MOON = Pergerakan harga terus berlanjut (naik)
  18. OTC = Over The Counter
  19. PUMP = Pergerakan harga ke atas
  20. SAJ #CANDLE = lilin hijau besar
  21. SHITCOIN = koin tanpa nilai atau penggunaan potensial
  22. SWING = Zig zag pergerakan harga (ke atas dan ke bawah)
  23. TA = Analisis Teknis
  24. REKT = Bila Anda mengalami kerugian yang buruk
  25. INDIKATOR REVERSE = Seseorang yang selalu salah memprediksi pergerakan harga.
  26. WHALE = Pedagang Sangat Kaya / Penggerak pasar

Baca juga : Istilah dalam bitcoin yang harus dipahami

Nah itu lah kira-kira istilah-istilah yang sering dilontarkan dan diucapkan dalam trading bitcoin, istilah tersebut lebih banyak diucapkan oleh orang-orang luar bukan indonesia. Di indonesia pun ada beberapa yang sering di ucapkan seperti DUMP dan PUMP.

Oke, semoga artikel ini bermanfaat dan tidak pusing-pusing lagi kalo ada orang yang ngomong aneh-aneh di chatroom ya. Baca juga artikel menarik lainnya yang ada di bawah ini ya agar lebih banyak ilmu lagi.


Demikianlah Artikel Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017

Sekianlah artikel Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017 dengan alamat link https://uanggampangan.blogspot.com/2017/07/kumpulan-istilah-yang-di-gunakan-dalam.html

Subscribe to receive free email updates:

2 Responses to "Kumpulan Istilah yang di Gunakan Dalam Trading Bitcoin 2017"

  1. Saya sangat merekomendasikan Pak Carlos sebagai trader forex / bitcoin terbaik, saya menghasilkan sebanyak $ 5.000 setiap minggu dengan $ 500 dalam seminggu. Anda dapat menghubunginya jika Anda membutuhkan bantuan melalui Via whatsapp: (+12166263236)

    BalasHapus
  2. || Bandar Online MBO128 Agen Satu Akun semua jenis Game ||

    Game Populer:
    =>>Sabung Ayam S1288, SV388
    =>>Sportsbook,
    =>>Casino Online,
    =>>Togel Online,
    =>>Bola Tangkas
    =>>Slots Games, Tembak Ikan, Casino

    Juga Pakai(OVO, Dana, LinkAja, GoPay)
    Support Semua Bank Lokal & Daerah Indonesia

    WhastApp : 0852-2255-5128

    BalasHapus